You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Fasilitas Penunjang Kawasan Monas Segera Diperbaiki
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Fasilitas Penunjang Kawasan Monas Segera Diperbaiki

Kantor Pengelola Kawasan (KPK) Monas, Jakarta Pusat akan melakukan perbaikan fasilitas penunjang. Ini untuk memberikan kenyamanan kepada pengunjung, serta menjadikan Monas sebagai destinasi wisata unggulan.

Banyak sekali fasilitas yang perlu dibenahi. Karena mulai tahun lalu, kita bukan cuma melayani pengunjung tapi juga mengelola kawasan agar menjadi destinasi yang dapat dibanggakan masyarakat Jakarta

"Banyak sekali fasilitas yang perlu dibenahi. Karena mulai tahun lalu, kita bukan cuma melayani pengunjung tapi juga mengelola kawasan agar menjadi destinasi yang dapat dibanggakan masyarakat Jakarta," ujar Rini Haryani, Kepala KPK Monas, Selasa (10/11).

Menurut Rini, fasilitas yang menjadi fokus perbaikan untuk 2016 antara lain sistem drainase, pengadaan kabel listrik, springkle untuk penyiraman dan perbaikan taman. Selain itu, pihaknya juga akan segera memperbaiki marmer tangga yang retak.

Penyerapan Anggaran KPK Monas Baru 25 Persen

"Kalau harus membeli marmer baru, kita harus pesan ke Italia dan itu rasanya agak sulit. Jadi untuk sementara kita gunakan sisa marmer yang ada," tandas Rini.

Untuk 2016 mendatang, Rini mengajukan anggaran untuk pengelolaan kawasan Monas sebesar Rp 104 miliar.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3591 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1446 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye945 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye926 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik