You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Veronica Minta Sosialisasi Introduksi Vaksin Digelar Kembali)
.
photo Devi Lusianawati - Beritajakarta.id

Sosialisasi Introduksi Vaksin Harus Intensif

Ketua Tim Penggerak (TP) PKK DKI Jakarta, Veronica Tan meminta agar sosialisasi introduksi vaksin lebih diintensifkan oleh Dinas Kesehatan DKI ke kader PKK. Sebab nantinya kader PKK juga akan terlibat dalam program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati.

Ini juga saya baru tahu. Makannya kalau yang hadirnya cuma sebagian saya minta kepada Dinas Kesehatan dikumpulkan sekali lagi yang lebih khusus

Veronica mengatakan, untuk memberikan pembinaan kepada masyarakat, seluruh petugas yang terlihat harus lebih dulu memahami materi. Sehingga tidak ada kesalahan sosialisasi nantinya.

"Ini juga saya baru tahu. Makannya kalau yang hadirnya cuma sebagian saya minta kepada Dinas Kesehatan dikumpulkan sekali lagi yang lebih khusus," ujar Veronica usai sosialisasi, Rabu (25/11).

Ketuk Pintu Layani dengan Hati Digelar di TMII

Selain itu, lanjut Veronica, program Ketuk Pintu Layani Dengan Hati harus disatukan dengan program Dasawisma yang juga merupakan program PKK dalam pendataan. Khususnya kesehatan masyarakat yang tinggal di rusun. "Karena target kita sekarang adalah Rusun," tandas Veronica.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kebakaran Gudang di Kalideres Berhasil Dipadamkan

    access_time31-01-2025 remove_red_eye1993 personFolmer
  2. Petugas Gali Makam di Jaktim Disosialisasikan Anti Pungli

    access_time27-01-2025 remove_red_eye1612 personNurito
  3. Festival Bandeng Rawa Belong Berlangsung Semarak

    access_time27-01-2025 remove_red_eye1340 personFolmer
  4. Majelis Kaum Betawi Nyorog Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih

    access_time31-01-2025 remove_red_eye834 personTiyo Surya Sakti
  5. Hujan Tak Surutkan Semarak Festival Bandeng Rawa Belong 2025

    access_time28-01-2025 remove_red_eye677 personFolmer