You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Tembok Di Tendean Square Terjadi Longsor
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Tembok Kali Krukut di Petogogan Longsor

Tembok di bantaran Kali Krukut, Kelurahan Petogogan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, longsor karena pengerjaan pengerukan dari Suku Dinas Tata Air Jakarta Selatan yang tidak merata.

Ini sudah sekitar seminggu lalu longsornya karena pengikisan air Kali Krukut

Aris (40), salah seorang pekerja di Tendean Square mengatakan, normalisasi kali yang menggunakan alat berat menyebabkan debit air di sebelahnya terkikis dan longsor. 

"Ini sudah sekitar seminggu lalu longsornya karena pengikisan air Kali Krukut," kata Anis, Rabu (2/12).

Cegah Banjir, Kali Krukut Diturap

Dia menambahkan, akibat pengikisan debit air juga menyebabkan sebagian lahan parkir untuk motor di Tendean Square juga ikut longsor.

"Pas longsor ada tiga motor yang nyemplung, tapi bisa diselamatkan sih untungnya. Rencananya minggu ini Sudin Tata Air Jakarta Selatan akan memperbaikinya," ujar Anis. 

Kepala Seksi Pemeliharaan dan Penanggulangan Banjir Suku Dinas Tata Air Jakarta Selatan, Suyadi Sastro mengatakan, akan segera memperbaiki kerusakan akibat longsornya tanah itu. Menurut dia, longsor itu karena air di Kali Krukut memiliki daya rusak yang cukup tinggi.

"Nanti akan segera kami betulkan yang rusak. Itu karena air di kali yang memiliki daya rusak tinggi," ucap Suyadi.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2206 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1259 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1215 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1067 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye984 personDessy Suciati