You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Posko Bencana Didirikan di Pademangan
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Posko Bencana Didirikan di Pademangan

Untuk mengantisipasi terjadinya banjir saat musim penghujan, posko penanggulangan bencana didirikan di Kantor Kecamatan Pademangan, Jakarta Utara.

Saat ini sudah mulai memasuki musim hujan. Untuk itu sebagai bentuk antisipasi sarana dan prasarananya kami siagakan

Camat Pademangan, Musa Safrudin mengatakan, posko tersebut didirikan untuk membantu warga yang rumahnya terendam banjir. Selain membentuk posko, seluruh lurah di Kecamatan Pademangan hingga tingkat RW telah diminta untuk mendirikan posko banjir.

“Saat ini sudah mulai memasuki musim hujan. Untuk itu sebagai bentuk antisipasi sarana dan prasarananya kami siagakan,” ujar Musa, Jumat (4/12).

Logistik Banjir Jakpus Siap Didistribusikan

Dikatakan Musa, di Kecamatan Pademangan, Kelurahan Pademangan Barat dan Pademangan Timur telah dijadikan Kampung Siaga Bencana dan telah tanpa bantuan dari pemerintah.

"Di wilayah Kecamatan Pademangan daerah yang rawan genangan atau banjir yaitu, di terowongan kereta api dekat Lantamal, Jalan Kampun Bandan serta Jalan RE Martadinata. Dengan dijadikannya tiga kelurahan di kecamatan jadi kampung siaga bencana saat musim hujan warga telah siap,” tandas.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1223 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1121 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1048 personNurito
  4. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye935 personTiyo Surya Sakti
  5. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye909 personAldi Geri Lumban Tobing