You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Endapan Lumpur Kali Cibubur Dikeruk
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Petugas Gabungan Bersihkan Kali Cibubur

Petugas gabungan melakukan pengerukan di Kali Cibubur, Jalan Krendang Utara, Jakarta Barat. Ini sebagai upaya untuk menambah daya tampung kali, jelang puncak musim hujan.

Kita saat ini keruk endapan lumpur dan sampah di Kali Cibubur dengan alat berat

“Kita saat ini keruk endapan lumpur dan sampah di Kali Cibubur dengan alat berat. Ada dari sudin kebersihan, tata air, bina marga, dan PPSU,” ujar Anas Efendi, Wali Kota Jakarta Barat, Sabtu (16/1).

Saluran Air di Jl Cacing Dikeruk

Anas mengimbau agar camat, lurah dan para ketua RT/RW bisa mensosialisasikan kepada wargaagar tidak membuang sampah di kali dan saluran.  

"Saya juga instruksikan Sudin Pertamanan dan Pemakaman Jakbar membantu penataan taman dan penghijauan di sepanjang Kali Cibubur," tuturnya. 

Ia menambahkan, kebersihan kali harus dikerjakan bersama masyarakat, peduli dan menjaga kebersihan lingkungan. 

"Kalau sudah dibersihkan, warga jangan buang sampah ke dalam kali. Jakarta harus bebas sampah, banjir dan macet," tambahnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Anung Siap Ikuti Prosesi Pelantikan Sebagai Gubernur DKI

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2711 personTiyo Surya Sakti
  2. Jakarta International Stadium Resmi Jadi Markas Persija

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2260 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Alumni Menwa UPNVJ Tanam Mangrove di Hutan Angke Kapuk

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1774 personNurito
  4. Kebakaran di Gedung Pasar Raya Blok M Berhasil Dipadamkan

    access_time19-02-2025 remove_red_eye1077 personTiyo Surya Sakti
  5. Pemprov DKI akan Gelar Pasar Pangan Murah di 193 Lokasi

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1055 personBudhi Firmansyah Surapati