You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
DKI Akan Bangun Rusun di Tambora
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Rusun Sekelas Apartemen Segera Dibangun di Tambora

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengaku telah mendapatkan lahan seluas 8.000 meter persegi di kawasan Tambora, Jakarta Barat untuk dibangun rumah susun sederhana sewa (rusunawa) sekelas apartemen.

Kami sudah dapat tanah 7.000 apa 8.000 meter di Tambora. Kami akan segera bayar dan bangunkan apartemen

Warga yang tinggal di kawasan Tambora, nantinya akan ditawarkan pindah ke rusunawa tersebut.

"Kami sudah dapat tanah 7.000 apa 8.000 meter di Tambora. Kami akan segera bayar dan bangunkan apartemen," kata Basuki di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (20/1).

DKI akan Survey Lahan untuk Rusun TNI/Polri

Ia menyampaikan, warga Tambora yang memiliki sertifikat tanah, akan ditawarkan ganti rugi  berupa bangunan unit rusun 1,5 kali dari luas lahan yang mereka miliki. Artinya, warga yang memiliki lahan seluas 100 meter persegi, nantinya bakal mendapatkan hunian di rusun seluas 150 meter persegi atau lima unit rusun tipe 30 (30 meter persegi).

"Kami tawarkan dulu mau enggak pindah. Kalau mereka mau pindah berarti saya bangun lagi, dengan pola diganti 1,5 kali," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2155 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1256 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1210 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1064 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye977 personDessy Suciati