You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Tiga Pohon di Meruya Utara Ditoping
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Pohon Tua di Meruya Utara Dipangkas

Sebanyak tiga pohon berusia tua dan rindang ditoping oleh Petugas Penanganan Prasarana Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Meruya Utara. Selama ini, pohon berjenis Petai Cina dan Angsana tersebut dikeluhkan warga rawan tumbang.

Penopingan dilakukan atas permintaan warga. Mereka khawatir pohon tumbang saat hujan lebat turun

Lurah Meruya Utara, Aji Pangestu mengatakan, ketiga pohon yang ditoping terletak di Pintu Keluar Tol Meruya Utara, Jl Pesanggrahan dan Jl Teknologi IV Komplek BPPT RW 03. Untuk melakuan pemangkasan pihakanya menerjunkan sebanyak 6 petugas PPSU.

“Penopingan dilakukan atas permintaan warga. Mereka khawatir pohon tumbang saat hujan lebat turun,” kata kepada Beritajakarta.com, Selasa (2/2).

Belasan Pohon di Jalan Lorong 103 Dipangkas

Ditambahkan Aji, pihaknya mengapresiasi peran warga yang sudah membantu penanganan persoalan di wilayah. Tidak hanya dalam bentuk informasi, warga pun turut campur tangan menangani persoalan, seperti halnya gotong royong benahi saluran.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1232 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1200 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1170 personTiyo Surya Sakti
  4. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1136 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1064 personNurito