You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Tiga Pohon di Meruya Utara Ditoping
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Pohon Tua di Meruya Utara Dipangkas

Sebanyak tiga pohon berusia tua dan rindang ditoping oleh Petugas Penanganan Prasarana Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Meruya Utara. Selama ini, pohon berjenis Petai Cina dan Angsana tersebut dikeluhkan warga rawan tumbang.

Penopingan dilakukan atas permintaan warga. Mereka khawatir pohon tumbang saat hujan lebat turun

Lurah Meruya Utara, Aji Pangestu mengatakan, ketiga pohon yang ditoping terletak di Pintu Keluar Tol Meruya Utara, Jl Pesanggrahan dan Jl Teknologi IV Komplek BPPT RW 03. Untuk melakuan pemangkasan pihakanya menerjunkan sebanyak 6 petugas PPSU.

“Penopingan dilakukan atas permintaan warga. Mereka khawatir pohon tumbang saat hujan lebat turun,” kata kepada Beritajakarta.com, Selasa (2/2).

Belasan Pohon di Jalan Lorong 103 Dipangkas

Ditambahkan Aji, pihaknya mengapresiasi peran warga yang sudah membantu penanganan persoalan di wilayah. Tidak hanya dalam bentuk informasi, warga pun turut campur tangan menangani persoalan, seperti halnya gotong royong benahi saluran.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1646 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1588 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1147 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Parade Gereja Bala Keselamatan Indonesia Ramaikan CFD di Bundaran HI

    access_time22-12-2024 remove_red_eye1016 personNurito
  5. Dinas PPKUKM Adakan Pasar Malam Bina dan QRISMas Bazar

    access_time21-12-2024 remove_red_eye940 personAldi Geri Lumban Tobing