You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Teknis Penertiban Kalijodo Dibahas Siang ini
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Teknis Penertiban Kalijodo Dibahas Siang ini

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama akan menyambangi Polda Metro Jaya, pukul 14.00 nanti. Di sana Basuki akan melakukan rapat koordinasi terkait penertiban Kalijodo.

Nanti jam 2, saya akan ke Polda untuk rapat koordinasi penertiban Kalijodo

"Nanti jam 2, saya akan ke Polda untuk rapat koordinasi penertiban Kalijodo," ujar Basuki di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (16/2).

Rapat koordinasi dilakukan untuk membahas teknis penertiban. Pihak kepolisian bersama dengan Pemerintah Kota Jakarta Barat dan Jakarta Utara mulai melakukan penutupan akses kawasan Kalijodo. Sehingga hanya warga setempat yang bisa masuk. "Kami akan bahas gimana teknisnya," ucapnya.

20 Warga Kalijodo Daftar Direlokasi ke Rusun

Penertiban dilakukan sebab bangunan di kawasan Kalijodo berada di jalur hijau. Setelah penertiban nantinya akan langsung disulap menjadi taman, sesuai fungsinya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4298 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1733 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1643 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik