You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Tumpukan Sampah di Jl Bidara Dibersihkan Petugas PPSU
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

PPSU Marunda Bersihkan Sampah di Jl Bidara Cina

Belasan petugas Penanganan Prasarana Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Marunda, Cilincing, Jakarta Utara membersihkan sampah yang memumpuk di lahan kosong, RW 01, Jalan Bidara Cina.

Banyaknya sampah yang menumpuk di lahan kosong itu menandakan masih kurangnya kesadaran warga setempat untuk membuang sampah pada tempatnya

Lurah Marunda, Hilda Damayanti mengatakan, tumpukan sampah di permukiman warga yang banyak memiliki tambak ikan itu tidak hanya membuat kawasan tersebut menjadi terlihat kumuh, tapi juga rawan terkena penyakit.

"Banyaknya sampah yang menumpuk di lahan kosong itu menandakan masih kurangnya kesadaran warga setempat untuk membuang sampah pada tempatnya," katanya, Minggu (20/3).

PPSU Bersihkan Saluran Air Jl Kramat Jaya

Karena itu, kata Hilda, untuk membuat kawasan tersebut bersih dan terhindar dari penyakit, pihaknya mengerahkan sebanyak 15 petugas PPSU. Para petugas dikerahkan untuk membersihkan sampah di lokasi dengan bantuan tiga unit armada truk pengangkut sampah dari Suku Dinas Kebersihan Jakarta Utara.

"Selain mengangkut sampah sebanyak tiga truk, kami juga bongkar dua WC gantung di kali yang memang langsung bermuara ke laut," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4287 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1710 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1634 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik