You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
11 Gerobak dan Mesin Kompresor Ditertibkan
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

11 Gerobak dan Mesin Kompresor Ditertibkan

Jajaran Kecamatan Tanah Abang kembali melakukan penertiban terhadap pedagang kaki lima (PKL) yang berjualan di atas trotoar dan saluran, Kamis (14/4).

Ada 11 gerobak, satu mesin  kompresor dan dua lapak berhasil kami sita

Hasilnya puluhan gerobak dan lapak PKL di sejumlah lokasi disita petugas.

Kasatgas Pol PP Kecamatan Tanah Abang, Santoso mengatakan, petugas mulai melakukan penyisiran di Jalan Aipda KS Tubun, Teluk Betung dan Kampung Bali V, tepatnya di belakang Hotel Millennium.

Lapak dan Gerobak PKL di Tanah Abang Tertibkan

"Ada 11 gerobak, satu mesin  kompresor dan dua lapak berhasil kami sita," kata Santoso, Kamis (14/4).

Santoso menjelaskan, gerobak dan mesin kompresor tersebut bisa diambil setelah pemilik mengikuti sidang tindak pidana ringan (Tipiring) di pengadilan. Sedangkan lapak langsung dihancurkan petugas.

"Petugas yang kami kerahkan 40 personel," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4124 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2798 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1789 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1582 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1445 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik