You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
       Stake Holder Harus Mendata Warga Terinveksi HIV-AIDs
.
photo Suriaman Panjaitan - Beritajakarta.id

Kawasan Penderita HIV/AIDS Harus Dipetakan

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat meminta kepala puskemas, pengurus RT dan RW serta para lurah untuk memetakan kawasan yang terindikasi ada penderita HIV/AIDS. Hasil dari pemetaan kawasan tersebut nantinya akan dimasukan ke sistem aplikasi Jakarta Smart City.

Jadi harus aktif teman-teman Puskesmas, RT dan RW serta Lurah untuk bisa memasukan pemetaan

"Jadi harus aktif teman-teman Puskesmas, RT dan RW serta lurah untuk bisa memasukan pemetaan. Semakin jelas pemetaannya semakin tepat sasarannyaā€ˇ," kata Djarot, saat membuka Acara Pertemuan Desiminasi Hasil Pemetaan Populasi Kunci Penularan HIV di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (19/4).

Menurut Djarot, hasil dari pemetaan itu nantinya dapat dijadikan acuan dalam menentukan program prioritas untuk menekan angka penderita HIV-AIDS di Ibukota. Pemetaan tersebut juga bisa menjadi informasi bagi masyarakat yang ingin mencari tahu tentang keberadaan penderita HIV/AIDS.

PNS DKI akan Diperiksa HIV/AIDS

"Semakin tepat sasarannya, maka semakin efektif intervensi kita. Baik melalui Komisi Penanggulangan Aids (KPA), puskesmas dan semua stakeholder," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4008 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2774 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1744 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1555 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1416 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik