You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Genangan Air Rendam 19 RT di Bukit Duri
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

19 RT di Bukit Duri Tergenang

Sejumlah permukiman warga di wilayah Kelurahan Bukit Duri, Tebet, terdampak luapan Kali Ciliwung. Hingga kini sebanyak 19 RT yang terserbar RW 10, RW 11 dan RW 12 tergenang dengan ketinggian antara 10 sentimeter hingga 1,5 meter.

Korban manusia dan pengungsi nihil, korban materiil belum dapat ditaksirkan. Pos kesehatan masih nihil

 

Lurah Bukit Duri, Mardi Youce mengatakan, dari 19 RT, sembilan diantaranya terdapat di RW 10, empat di RW 11, dan enam RT di RW 12. Namun, genangan belum menyebabkan aktivitas pengungsian. Mayoritas warga menanti air surut di rumah tetangga atau jalan yang posisinya lebih tinggi.

Jl Bungur Raya Masih Tergenang 30 Sentimeter

"Posko pengungsi ada enam. Yakni kantor kelurahan, Gedung PKK, Dipo kereta api, Masjid Attahiriyah, Kompleks Garuda, Al-Akmal. Korban manusia dan pengungsi nihil, korban materiil belum dapat ditaksir. Pos kesehatan masih nihil," katanya, Kamis (21/4).

Ditambahkan Mardi, hingga pukul 19.00, ketinggian genangan air tiap RT di masing-masing RW bervariasi. Di RW 10 ketinggian genangan sekitar 25 sentimeter sampai dengan 1,5 meter. Di RW 11 genangan air setinggi 10-50 sentimeter. Sedangkan di RW 012 ketinggian air 60 sentimeter - 1,5 meter.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2248 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1263 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1220 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1073 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye995 personDessy Suciati