You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
11 Becak terjaring Razia di Warakas
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

11 Becak Terjaring Razia di Warakas

Petugas dari Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara kembali melalukan razia becak di wilayahnya. Sebanyak 11 becak langsung ditertibkan, dan diangkut Satpol PP.

Bukan hanya di permukiman, tapi juga jalan protokol

Camat Tanjung Priok, Syamsul Huda mengatakan, sesuai kebijakan kalau becak sudah lama tidak boleh beroperasi di DKI Jakarta.

"Nyatanya tetap saja meski sudah dilarang, di wilayah Jakarta Utara, termasuk wilayah Kelurahan Warakas banyak yang beroperasi. Bukan hanya di permukiman, tapi juga jalan protokol," ujar Syamsul, Selasa (26/4).

26 Becak di Koja dan Tanjung Priok Terjaring Razia

Untuk melakukan penertiban tersebut, pihak Kecamatan Tanjung Priok mengerahkan petugas Satpol PP sebanyak 30 personel.

"Hasilnya dalam razia di wilayah kelurahan tersebut petugas mengangkut sebanyak 11 becak. Baik itu yang sedang mangkal atau yang beroperasi mengangkut penumpang kami tangkap," ucap Syamsul.

Becak yang diangkut langsung dibawa  ke gudang Satpol PP di Cakung, Jakarta Timur.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2143 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1256 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1064 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye972 personDessy Suciati