You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Djarot Yakin Tidak Ada Kebocoran Soal UN SMP
.
photo doc - Beritajakarta.id

Djarot Yakin Tidak Ada Kebocoran Soal UN SMP

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat memastikan tidak ada kebocoran soal untuk Ujian Nasional (UN) tingkat SMP di Jakarta. Bahkan, Ia mengharapkan kelulusan 100 persen.

Mudah-mudahan UN dapat berjalan lancar dan tertib. Tidak ada kebocoran soal dan semua peserta bisa lulus 100 persen

"Mudah-mudahan UN dapat berjalan lancar dan tertib. Tidak ada kebocoran soal dan semua peserta bisa lulus 100 persen," kata Djarot, di Gedung Joeang 45, Jakarta Pusat, Minggu (8/5).

Djarot akan Cek Pelajar SMA yang Tidak Lulus UN

Djarot menilai, ‎Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta siap menyelenggarakan UN. Hal ini dapat dilihat dari tidak ada kendala pendistribusian soal UN ke setiap sekolah di Ibukota yang telah di mulai Sabtu (7/5).

Kepada para pelajar yang akan mengikuti UN itu, Djarot berpesan agar tidak mencontek.

"Jangan stres. Jangan nyontek ya. Ini UN bukan sebagai syarat mutlak kelulusan. Jadi harus tenang supaya seluruh soal bisa diselesaikan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4300 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1738 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1645 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1620 personFakhrizal Fakhri
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2025 All Rights Reserved

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik