You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Liburan Panjang Di Pulau Untung Jawa Sisakan Sampah
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

66 Meter Kubik Sampah Dibersihkan di Pulau Untung Jawa

Sebanyak 66 meter kubik sampah berhasil dibersihkan di Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu Selatan. Ini merupakan sampah yang timbul selama musim libur dari 5-8 Mei lalu.

Untuk sementara sampah kita buang untuk menguruk empang di belakang pulau, dan sampah plastiknya kita bakar

"Untuk sementara sampah kita buang untuk menguruk empang di belakang pulau, dan sampah plastiknya kita bakar," kata Badri Yosi, Lurah Pulau Untung Jawa, Selasa (10/5).

Menurutnya, kebanyakan sampah bekas wisatawan yang mencapai 40 meter kubik. yang terdiri dari sampah plastik, botol minuman, batok kelapa, bekas bungkus makanan, bambu, kayu dan batang pisang.

KM Laut Bersih Baru Sekali ke Pulau Untung Jawa

"Kapal sampah juga tidak datang-datang ini juga, menambah persolan penanganan sampah di sini. Belum lagi insinerator kita rusak," tandasnya.

Sementara itu terkait jumlah wisatawan saat liburan panjang lalu, selama 4 hari yang mengunjungi Pulau Untung Jawa berjumlah 12 ribu.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Sekretaris Komisi A Mujiyono Setujui Kenaikan Gaji PJLP Gulkarmat

    access_time25-10-2024 remove_red_eye2115 personDessy Suciati
  2. Siap Digelar, Ini Tema Debat Kedua Pilkada Jakarta 2024

    access_time26-10-2024 remove_red_eye1565 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Crossing Saluran di Jl Jambore Cibubur Mulai Terpasang

    access_time25-10-2024 remove_red_eye1139 personNurito
  4. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye949 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye936 personTiyo Surya Sakti