You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pengadaan Barang RSUK Diminta Gunakan Produk Dalam Negeri
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Pengadaan Barang RSUK Diminta Gunakan Produk Lokal

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama meminta agar pengadaan barang untuk rumah sakit umum kecamatan (RSUK) memprioritaskan produk dalam negeri. Dengan catatan kualitas produknya terpercaya.

Bukan karena sekarang sudah gunakan LKPP malah digunakan untuk beli alat kesehatan dari luar namun kualitasnya buruk

"Bukan karena sekarang sudah gunakan LKPP malah digunakan untuk beli alat kesehatan dari luar namun kualitasnya buruk," ujarnya, Senin (6/6).

 

Pasien RSUK Cilincing Meningkat

Selain itu pembelian sarana pendukung seperti kursi, ranjang dan mebel harus diprioritaskan membeli barang lokal. Pembelian juga diharapkan tidak asal beli dengan alasan harga termurah.

"Mending beli termahal namun hanya perlu beli sekali, ‎dalam pembelian barang harus seperti itu," tandasnya.

Pembelian produk kesehatan dan sarana pendukung lainnya sangat berguna untuk industri dalam negeri tetap tumbuh. Hal ini sudah terbukti dengan beberapa produsen alat kesehatan lokal yang tetap tumbuh berkembang.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4264 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1820 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1609 personAnita Karyati
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1604 personFakhrizal Fakhri
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1569 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik