You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Wifi di Pulau Sebira Telah Terkoneksi
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Wi-Fi di Pulau Sebira Telah Terkoneksi

Suku Dinas Komunikasi Informatika dan Kehumasan (Kominfomas) Kepulauan Seribu melakukan pemasangan Wi-Fi di mercusuar peninggalan Belanda, milik Kementerian Perhubungan RI, di Pulau Sebira.

Kita pasang untuk memenuhi kebutuhan aparatur utamanya untuk absensi dan E-kinerja

"Kita pasang untuk memenuhi kebutuhan aparatur utamanya untuk absensi dan e-kinerja selain untuk akses internet warga terkait kebutuhan informasi bagi anak-anak sekolah dan pos kesehatan," ujar Yulianto, Kasie IT Kominfomas Kepulauan Seribu, Rabu (15/6).

Selama ini sistem daftar hadir, pegawai negeri sipil (PNS) dilakukan secara offline. Mereka baru bisa online diakhir bulan melalui Kelurahan Pulau Harapan. Kini dengan adanya jaringan Wi-Fi, tidak perlu bolak-balik ke Pulau Harapan.

Warga Pulau Tidung Manfaatkan Internet Gratis Hingga Sahur

"Sekarang baru kapasitas 20 user atau sekitar 5 Mbps dengan jarak jangkauan sekitar 100 meter dan jika nanti diperlukan lebih akan kita tambah disesuaikan dengan anggaran," tandasnya.

Sementara itu untuk mengkoneksikan jaringan diambil dari Kelurahan Pulau Harapan. Karenakan belum memiliki BTS, pemasangan alat dan parabola masih menumpang di mercusuar milik Kementerian Perhubungan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1121 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1110 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Masjid Fatahillah Balai Kota DKI Sediakan Takjil Gratis Selama Ramadan

    access_time01-03-2025 remove_red_eye1066 personFolmer
  4. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye1027 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Transjakarta Perbolehkan Pelanggan Berbuka Puasa di Dalam Bus

    access_time28-02-2025 remove_red_eye918 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik