You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
200 Penerima KJP Dapat Santunan di Kemang Culinary Festival
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

200 Anak Penerima KJP di Jaksel Diberikan Santunan

200 siswa penerima Kartu Jakarta Pintar (KJP) dan 50 anak yatim piatu dari Panti Asuhan Terpadu Yatim dan Dhuafa Al Andalusia diberikan santuan.

Kita sudah memberikan perhatian terhadap pendidikan mereka melalui KJP

Pemberian santuan berupa paket pelengkapan sekolah ini dibagikan saat pembukaan acara Kemang Culinary Festival di Lippo Mall Kemang, Jakarta Selatan.

Kepala Suku Dinas Pendidikan Wilayah II Jakarta Selatan, Fery Safrudin mengatakan, penerima KJP yang mendapat santunan dalam acara ini berjumlah 200 orang.

Gizi Penerima KJP Harus Tercukupi

"Kita sudah memberikan perhatian terhadap pendidikan mereka melalui KJP," katanya, Kamis (16/6).

Ia menjelaskan, perhatian kepada anak-anak kurang penerima KJP merupakan tanggung jawab bersama, bukan hanya pemerintah. Bantuan seperti ini diyakini akan membuat siswa semakin termotivasi dalam dunia pendidikan.

"Mewujudkan kepedulian kepada pendidikan bisa kapan saja. Salah satunya dengan membantu kelompok yang paling rentan yaitu, anak-anak kurang mampu," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4271 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1826 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1664 personAnita Karyati
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1606 personFakhrizal Fakhri
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1597 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik