You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Bangunan Liar di Kwitang Ditertibkan
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Bangunan Liar di Kwitang Ditertibkan

Lantaran berada di atas saluran air, lima bangunan liar di Jalan Kramat Kwitang 1, Kelurahan Kwitang, Senen, Jakarta Pusat dibongkar, Kamis (23/6).

Selanjutnya saluran akan langsung dibersihkan oleh petugas PPSU

Lurah Kwitang, Hamdani mengatakan, penertiban bangunan liar ini menindaklanjuti laporan masyarakat yang masuk ke Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama. Sebab keberadaan bangunan liar itu melanggar aturan serta membuat kumuh lingkungan.

"Sudah kami sosialisasikan sebelumnya dan berikan surat peringatan," kata Hamdani, Kamis (23/6).

3 Bangunan Semi Permanen di Mangga Besar Dibongkar

Dalam penertiban tersebut, pihaknya mengerahkan 30 petugas gabungan dari Satpol PP, TNI dan Polri. Pihaknya juga akan rutin melakukan patroli agar bangunan liar tidak muncul kembali.

"Selanjutnya saluran akan langsung dibersihkan oleh petugas PPSU," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2355 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1288 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1045 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye991 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye904 personAldi Geri Lumban Tobing