You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Antisipasi Genangan, Saluran Monas Dibersihkan
.
photo Jhon Syah Putra Kaban - Beritajakarta.id

Saluran di Kawasan Monas Dibersihkan

Pembersihan tali-tali air disepanjang kawasan Monumen Nasional (Monas) terus dilakukan. Hal ini sebagai bentuk antisipasi timbulnya genangan air saat hujan deras.

Karena sekarang sedang hujan kita monitor saluran mana yang kondisinya tersumbat, kalau ada langsung dibersihkan

Kepala Kantor Pengelola Kawasan (KPK) Monas, Sabdo Kurnianto mengatakan, pembenahan tali air dilakukan agar saat hujan tidak ada hambatan air yang masuk ke dalam saluran.

"Karena sekarang sedang hujan kita monitor saluran mana yang kondisinya tersumbat, kalau ada langsung dibersihkan," ujarnya, Senin (25/7).

PPSU Clincing Bersihkan Saluran di Jl Rekreasi

Tak hanya pembersihan saluran, petugas juga melakukan perawatan dan penanaman rumput di kawasan yang masih belum ditanam. Perawatan dinilai lebih mudah mengingat sedang musim hujan.

"Ini kan sudah amanah bahwa kita harus menjadikan monas hijau, secara bertahap kita lakukan, saluran kita bersihkan, tanaman kita tata dan penjagaan ketat agar pedagang tidak masuk lagi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4247 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1813 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1599 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1571 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1558 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik