You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pengawasan Terpadu Kembali Temukan Pangan Berformalin
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

Pangan Berformalin Masih Ditemukan di Jaksel

Suku Dinas Kelautan, Pertanian dan Ketahanan Pangan (KPKP) Jakarta Selatan melakukan pengawasan terpadu di Pasar Tebet Barat, Pasar Tebet Timur, Pasar Bukit Duri Putaran, Pasar Pesanggrahan dan Swalayan Superindo.

Otak-otak berformalin di Pasar Pesanggrahan, ikan tuna dan ikan layang berformalin di Pasar Bukit Duri Putaran

Hasilnya, tiga dari 329 sampel pangan peternakan, pertanian dan perikanan yang diambil di ima pasar tersebut, positif mengandung zat berbahaya formalin.

"Otak-otak berformalin di Pasar Pesanggrahan, ikan tuna dan ikan layang berformalin di Pasar Bukit Duri Putaran," kata Rigiyanto, Kepala Seksi Ketahanan Pangan Suku Dinas KPKP, Jakarta Selatan, Rabu (27/7).

Panganan Berformalin Ditemukan di Tiga Pasar di Jaksel

Ia menuturkan, tiga bahan pangan berformalin ini selanjutnya akan dimusnahkan. Sementara pedagang yang menjual bahan berbahaya tersebut diminta membuat surat pernyataan.

"Jika masih kedapatan menjual pangan yang sama, izin berjualan pedagang akan dicabut," tandasnya.

 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye8657 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2746 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1686 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1512 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1384 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik