You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pulau Panggang Kekurangan Germor Sampah
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Pulau Panggang Kekurangan Gerobak Motor

Armada gerobak motor (germor) pengangkut sampah di Pulau Pramuka, Pulau Panggang, Kepulauan Seribu minim.

Kami sudah usulkan ke Dinas Kebersihan DKI Jakarta untuk menambah tiga gerobak motor,

"Kami sudah usulkan ke Dinas Kebersihan DKI Jakarta untuk menambah tiga gerobak motor," kata Yulihardi, Lurah Pulau Panggang, Jumat (12/8).

Jalur Gerobak Motor di Pulau akan Dibatasi

 

Ia mengatakan, volume sampah di wilayahnya tidak sebanding dengan armada pengangkut sampah yang saat ini hanya berjumlah tiga unit.

"Dua germor yang beroperasi di Pulau Pramuka dan satu unit di Pulau Panggang masih aset Dinas Kebersihan," ujarnya.

Menurut Yulihardi, idealnya germor di wilayahnya ada sebanyak enam unit agar pengangkutan sampah tidak menemui kendala.

"Kami saat ini mencoba mensiasiati pengangkutan sampah dilakukan dua kali sehari pada pagi dan sore hari," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2262 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1265 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1222 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1075 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye998 personDessy Suciati