You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Instalasi Jaringan Pilkada DKI di Jakut Selesai Lebih Cepat
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

Pemasangan Jaringan LAN di Jakut Ditarget Rampung Bulan Ini

Suku Dinas Komunikasi Informatika dan Kehumasan (Kominfomas) Jakarta Utara menargetkan pemasangan instalasi jaringan Local Area Network (LAN) di 37 titik dirampungkan akhir bulan ini.

Saat ini diperkirakan pengerjaan sudah sekitar 75 persen. Kami targetkan akhir Agustus ini semua selesai

Instalasi jaringan tersebut disiapkan untuk enam Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan 31 Panitia Pemungutan Suara (PPS) di tingkat Kelurahan saat Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI 2017 mendatang.

"Saat ini diperkirakan pengerjaan sudah sekitar 75 persen. Kami targetkan akhir Agustus ini semua selesai. Lebih cepat lebih baik," kata Koharudin, Kepala Seksi Infrastruktur Teknologi Informasi (ITI) Suku Dinas Kominfomas Jakarta Utara, Jumat (19/8).

Akhir Tahun, Instalasi Air Bersih di Kampung Tengah Disambung

Ia menambahkan, setelah pemasangan instalasi jaringan tersebut selesai, pihaknya akan memonitoring jaringan LAN agar berjalan baik dan sesuai yang diharapkan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye7328 personTiyo Surya Sakti
  2. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2695 personDessy Suciati
  3. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1247 personFakhrizal Fakhri
  4. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1054 personNurito
  5. Pembersihan Puing Sisa Kebakaran Cipinang Ditarget Rampung Hari Ini

    access_time15-05-2025 remove_red_eye815 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

763
Hari
02
Jam
51
Menit
56
Detik