You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Tiga Tenda di Jadikan Tempat Pijit di Tanah Abang di Tertibkan
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Tenda Liar di Tanah Abang Ditertibkan

Sedikitnya tiga tenda liar di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, tepatnya di sekitar Stasiun Tanah Abang dan Blok G, Rabu (31/8) malam ditertibkan petugas Satpol PP. Penertiban dilakukan lantaran tenda tersebut dijadikan tempat pijit.

J ika masih nekat mendirikan lagi, akan kami razia bersama petugas Sudin Sosial

Kasatgas Satpol PP Kecamatan Tanah Abang, Aries Cahyadi mengatakan, penertiban tenda liar ini menindaklanjuti laporan masyarakat yang resah dengan keberadaan tenda liar yang dijadikan tempat pijat. Mereka biasa beroperasi mulai pukul 20.00-00.00.

"Ada tiga tenda di dua lokasi yang kami bongkar dan ini menindaklanjuti laporan masyarakat," kata Aries, Kamis (1/9).

Petugas Tertibkan PKL Tanah Abang

Ia menambahkan, dalam penertiban itu pihaknya juga dibantu RT serta masyarakat sekitar. Ia mengimbau sejumlah wanita untuk tidak kembali mendirikan tenda. Pihaknya akan menindak tegas, dengan berkoordinasi dengan Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat.

"Selanjutnya jika masih nekat mendirikan lagi, akan kami razia bersama petugas Sudin Sosial," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1225 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1134 personTiyo Surya Sakti
  3. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1125 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1058 personNurito
  5. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1011 personAldi Geri Lumban Tobing