You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Dinas PKP Kekurangan 1.625 Personil
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Dinas PKP DKI Kekurangan 1.625 Personel

Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan DKI Jakarta, saat ini kekurangan sekitar 1.625 personel. Ini karena banyak personel yang pensiun setiap tahunnya.

Kita akan rekrut tenaga baru secara bertahap. Untuk tahap awal kita akan rekrut sekitar 700 personel

Kepala Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan DKI Jakarta, Subejo mengatakan, saat ini memang SDM nya berkurang sekitar 1.625 personel. Karenanya pihaknya akan merekrut tenaga baru untuk bagian lapangan. 

"Kita akan rekrut tenaga baru secara bertahap. Untuk tahap awal kita akan rekrut sekitar 700 personel. Mereka kita angkat jadi PHL dan dilatih di Pusdiklat PKP," ujar Subejo, Rabu (7/9).

Kebakaran Bengkel di Rawasari Akibatkan Kerugian Rp 3,5 Miliar

Menurutnya, walau kekurangan personel tetapi kualitas pelayanan tetap harus ditingkatkan.

"Kekurangan personel tidak boleh dijadikan alasan menurunnya kinerja untuk tetap melayani masyarakat," tandasnya.

Untuk lima wilayah kota di DKI Jakarta dan Kepulauan Seribu, idealnya jumlah personel pemadam kebakaran mencapai sekitar 4.500 personel. Namun yang ada saat ini sekitar 2.900 personel.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2280 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1267 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1225 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1079 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1004 personDessy Suciati