You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
3 Mobil Diderek Saat Parkir Liar di Jl Letjen S Parman
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

3 Mobil Diderek Saat Parkir Liar di Jl Letjen S Parman

Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi (Sudinhubtrans) Jakarta Barat melakukan penertiban parkir liar di sepanjang Jalan Letjen S Parman. Sebanyak tiga mobil langsung diderek petugas.

Dari penertiban itu kami berhasil menderek tiga mobil yang parkir. Sisanya langsung kabur saat melihat kehadiran petugas

"Dari penertiban itu kami berhasil menderek tiga mobil yang parkir. Sisanya langsung kabur saat melihat kehadiran petugas," ujar Anggiat Banjarnahor, Kepala Sudinhubtrans Jakarta Barat, Rabu (7/9).

Bahu Jalan Letjen S Parman dari arah Slipi menuju Grogol, tepatnya mulai SPBU 31-114-01 sampai depan sekolah Ibu Pertiwi kerap dijadikan lokasi parkir liar.

130 Kendaraan Parkir Liar di Kawasan CNI Ditindak

"Kita akan lakukan patroli rutin setiap harinya. Kalau dapat, langsung kita derek," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3665 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1070 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye915 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye910 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye882 personNurito