You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Masuk Jalan Lingkungan, Truk Tronton Ditertibkan
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Masuk Jalan Lingkungan, Truk Tronton Ditertibkan

Sebuah truk tronton yang mengangkut  alat berat di jalan lingkungan,  Jalan H Juhri, Kembangan, Jakarta Barat ditertibkan petugas Sudin Perhubungan dan Transportasi Jakarta Barat.

Truk tronton tersebut jelas melebihi beban jalan ditambah alat berat yang diangkut hingga kami tertibkan,”

Kasudin Perhubungan dan Transportasi Jakarta Barat, Anggiat Banjarnahor mengatakan, truk tronton yang mengangkut alat berat ini langsung digiring ke Terminal Bus Rawabuaya, Cengkareng, Jakarta Barat.

Pengemudi telah melanggar karena masuk jalan lingkungan, yaitu Jalan H Juhri yang kapasitasnya hanya dapat dilintasi kendaraan dengan berat kurang dari 5.000 kilogram.

15 Truk Pengepul Pasir di Jl Lodan Raya Ditertibkan

“Truk tronton tersebut jelas melebihi beban jalan ditambah alat berat yang diangkut hingga kami tertibkan,” ujar Anggiat, Kamis (21/9).

Dijelaskan Anggit, penertiban truk tronton B 9905 TN ini di laporan masyarakat dan petugas Polsek Metro Kembangan. Ini juga untuk menghindari rusak atau amblasnya jalan lingkungan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Mengaku Nyaman, Rano Karno Bakal Rutin Naik Angkutan Umum ke Balai Kota

    access_time25-02-2025 remove_red_eye4240 personFolmer
  2. Operasi Tertib Trotoar di Jakpus Sasar Tiga Lokasi

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1671 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Pemprov DKI Gratiskan Layanan Transportasi untuk 15 Golongan, Berikut Rinciannya

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1368 personFolmer
  4. Andika Wisnuadji Resmi Jadi Legislator DPRD DKI Gantikan Misan Samsuri

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1106 personDessy Suciati
  5. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye907 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik