You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
20 Ton Sampah Diangkut dari Jl Utan Jati Raya
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

20 Ton Sampah Diangkut dari Jl Utan Jati Raya

Ratusan petugas gabungan kepolisian, TNI dan Pemerintahan Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat bersama masyarakat melaksanakan kerja bakti membersihkan kawasan Jalan Utan Jati Raya, Kalideres. Hasilnya, sebanyak 20 ton sampah diangkut menggunakan lima truk.

Sampahnya mencapai 20 ton. Kita angkut menggunakan lima truk kebersihan

Kepala Suku Dinas Kebersihan Jakarta Barat, Edy Mulyanto mengatakan, kerja bakti yang melibatkan sebanyak 400 petugas gabungan dan elemen masyarakat. Khusus Sudin Kebersihan, pihaknya mengerahkan sebanyak 50 PHL dan satu unit alat berat shofel loader untuk mengeruk sampah.

"Sampahnya mencapai 20 ton. Kita angkut menggunakan lima truk kebersihan," ujarnya, Jumat (23/9).

Gunungan Sampah di TPS Penggilingan Dikeluhkan Warga

Sedangkan batang-batang pohon yang dipangkat oleh PHL Sudin Pertamanan dan Pemakaman serta lumpur hasil pengurasan saluran air diangkut oleh truk SKPD masing-masing.

“Selanjutnya sampah tersebut kami dibuang ke TPA Bantar Gebang, Bekasi,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1228 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1158 personTiyo Surya Sakti
  3. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1129 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1114 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1061 personNurito