You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sejumlah Wilayah DKI Mulai Diguyur Hujan
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Sejumlah Wilayah DKI Mulai Diguyur Hujan

Sejumlah kawasan di DKI Jakarta saat ini sudah mulai diguyur hujan dengan intensitas ringan hingga sedang. 

Hujan juga turun di beberapa wilayah di Jakarta Pusat

Pengendara diimbau agar lebih berhati-hati dan meningkatkan kewaspadaan selama melintas di jalan. 

Kepala Seksi Informatika Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, Helma Dahlia mengatakan, sejak pukul 12.50, hujan turun di wilayah Halim, Pasar Rebo, Pancoran, Pengadegan, Kalibata, Cawang, Tebet, Pondok Labu, Pangkalan jati, Kebagusan, Tanjung Barat dan sekitarnya.

Jabodetabek akan Diguyur Hujan Sepanjang Hari

"Hujan juga turun di beberapa wilayah di Jakarta Pusat," katanya, Minggu (13/11).

Menurut Helma, kondisi seperti ini diprediksi masih akan berlangsung hingga pukul 15.30. Bahkan, hujan diperkirakan akan meluas ke Jati Padang, Pejaten, Pasar Minggu, Mampang, Gandaria, Cilandak, Lebak Bulus, Jagakarsa dan sekitarnya.

"Camat dan lurah kita imbau untuk menyiagakan petugas di daerah rawan banjir dan longsor serta daerah genangan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 14.485 Wisatawan Telah Kunjungi Kepulauan Seribu

    access_time03-04-2025 remove_red_eye899 personAnita Karyati
  2. Wagub Rano Sapa Pengunjung Acara Lebaran di Jakarta

    access_time05-04-2025 remove_red_eye838 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Arus Balik di Terminal Kampung Rambutan Meningkat

    access_time04-04-2025 remove_red_eye734 personNurito
  4. 34.950 Pemudik Tiba di Stasiun Senen dan Gambir Hari Ini

    access_time04-04-2025 remove_red_eye726 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. ASN Pemprov DKI dan Warga Padati Open House Lebaran Wagub Rano

    access_time01-04-2025 remove_red_eye704 personFolmer

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik