You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Plt Gubernur Perintahkan Cek Seluruh Lokasi Parkir di Jakarta
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Seluruh Lokasi Parkir di DKI Diperiksa

Dinas Perhubungan dan Transportasi DKI Jakarta diminta untuk segera melakukan pengecekan seluruh lahan parkir di Ibukota. Jika ada yang tidak sesuai aturan, harus ditertibkan.

Saya sudah perintahkan Dishub untuk cek seluruh lokasi parkir, terutama di sekitar Tanah Abang. Dan kalau memang diluar aturan ditertibkan

"Saya sudah perintahkan Dishub untuk cek seluruh lokasi parkir, terutama di sekitar Tanah Abang. Dan kalau memang diluar aturan ditertibkan," kata Sumarsono, Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, di Balai Kota DKI, Senin (14/11).

Menurut Sumarsono, pengecekan merupakan antisipasi adanya perbuatan yang bisa meresahkan masyarakat, khususnya di tempat-tempat parkir liar.

Bangunan dan Parkir Liar di Senayan Ditertibkan

"Jika memang ada yang dinamakan preman atau apalah kita akan tertibkan. Hari ini saya akan terima laporannya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2280 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1267 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1225 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1079 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1004 personDessy Suciati