You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Plt Gubernur Ajak Warga Manado Jaga Keamanan Ibukota
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Plt Gubernur Ajak Warga Perantau Jaga Keamanan Ibukota

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono mengajak warga Kawanua, Manado, Sulawesi Utara, khususnya yang telah ber-KTP DKI untuk ikut serta menjaga keamanan di Ibukota.

Jakarta milik bangsa Indonesia. Tidak ada lagi istilah pendatang

"Jakarta milik bangsa Indonesia. Tidak ada lagi istilah pendatang. Selama ber-KTP DKI, mereka adalah warga Jakarta," kata Sumarsono saat menghadiri acara Musyawarah Perwakilan Anggota ke VIII Kerukunan Keluarga Kawanua (KKK), Manado, di Kampus ASMI, Pulomas, Jakarta Timur, Sabtu (19/11).

Pria yang akrab disapa Soni ini menyampaikan, sebagai Ibukota negara, Jakarta bukan hanya milik warga Betawi saja. Kota ini terbuka bagi siapa pun yang ingin datang dan mengadu nasib.

Plt Gubernur Sambangi TPST Bantar Gebang

"Karena  filosofinya adalah semua wilayah milik bersama," ujarnya.

Ia mengaku memiliki hubungan emosional dengan warga Kawanua karena pernah menjabat sebagai Plt Gubernur Sulawesi Utara.

"Saya ingin mendorong warga Kawanua ikut menjaga kerukunan bersama," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3689 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye961 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye936 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye888 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye825 personAldi Geri Lumban Tobing