You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Bantaran Banjir Kanal Barat Kalijido Dibersihkan
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

Bantaran KBB di Kalijodo Dibersihkan

Unit Pelaksana Kebersihan (UPK) Badan Air Dinas Kebersihan DKI Jakarta melakukan pembersihan bantaran Kanal Banjir Barat, Kalijodo, Kelurahan Pejagalan, Penjaringan, Jakarta Utara.

Hari ini kita bersihkan sepanjang satu kilometer. Hingga sore ini sudah sekitar 60 meter kubik sampah dan tanaman liar diangkut

Kepala UPK Badan Air Dinas Kebersihan, Junjungan Sihombing mengatakan, pihaknya akan melakukan pembersihan bantaran di sepanjang sekitar empat kilometer. Ditargetkan, pembersihan rampung dalam empat hari.

"Hari ini kita bersihkan sepanjang satu kilometer. Hingga sore ini sudah sekitar 60 meter kubik sampah dan tanaman liar diangkut," ujarnya, Selasa (27/12).

Jalur Hijau BKB Dijadikan Tempat Barang Bekas

Dijelaskan Junjungan, selain mengangkut sampah, pihaknya juga membersihkan tanaman liar. Pembersihan meliputi dua sisi sepanjang bantaran, mulai dari Jembatan Caglak hingga Jembatan Kalijodo.

"Petugas yang dikerahkan sebanyak 43 orang. Agar pembersihan lebih cepat," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1469 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Legislator Dukung Pembangunan Rusun Rorotan

    access_time10-05-2025 remove_red_eye1046 personFakhrizal Fakhri
  3. Suku Baduy Temui Pramono-Rano, Titip Pesan Jaga Alam

    access_time09-05-2025 remove_red_eye878 personDessy Suciati
  4. MRT Jakarta Berkolaborasi dengan Tahilalats Hadirkan ‘MRT Merch Market’

    access_time08-05-2025 remove_red_eye842 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Munjirin Optimalkan Pembangunan Fisik dan Nonfisik di Jakarta Timur

    access_time08-05-2025 remove_red_eye803 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik