You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pantai Sakura Pulau Untung Jawa Mulai Dikembangkan
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Wisata Pantai Sakura di Pulau Untung Jawa Dikembangkan

Pulau Untung Jawa kini memiliki lokasi wisata baru, yakni Pantai Sakura. Pantai ini merupakan hasil dari pemasangan tanggul pemecah ombak atau breakwater di zona timur pulau tersebut.

Itu kita namakan Pantai Sakura, hasil pengembangan masyarakat sendiri. Sekarang sudah bisa dijadikan wisata pantai

"Itu kita namakan Pantai Sakura, hasil pengembangan masyarakat sendiri. Sekarang sudah bisa dijadikan wisata pantai," ujar Budi Utomo, Bupati Kepulauan Seribu, usai monitoring wilayah, Selasa (17/1).

Menurutnya, penataan dan penanaman pohon di Pantai Sakura dilakukan warga agar pantai tersebut nantinya ada tempat berteduh bagi wisatawan.

Pulau Untung Jawa Tawarkan 11 Destinasi Wisata

"Makanya kita minta untuk perencanaan dan penataan wilayah jangan pernah meninggalkan masyarakat, ajak mereka terlibat langsung," tandasnya.

Pantai Sakura rencananya akan diintegrasikan dengan kawasan mangrove di zona utara Pulau Untung Jawa. Saat ini zona utara telah digunakan untuk camping ground.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4051 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2783 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1758 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1561 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1425 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik