You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
KPU DKI Larang Kampanye di Masa Tenang
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

KPU DKI Imbau Tak Ada Kampanye di Masa Tenang

Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta meminta seluruh pasangan calon gubernur (Cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) dalam Pilkada DKI Jakarta 2017 tidak berkampanye pada masa tenang 12-14 Februari mendatang.

Selama masa tenang, kami mengimbau kepada seluruh pasangan calon, timses, relawan dan pendukung agar tidak melakukan kegiatan kampanye

"Selama masa tenang, kami mengimbau kepada seluruh pasangan calon, timses, relawan dan pendukung agar tidak melakukan kegiatan kampanye," ujar Sumarno, Ketua KPU DKI Jakarta, Selasa (7/2).

Ia juga mengimbau kepada seluruh elemen masyarakat turut serta menciptakan suasana kondusif selama tahapan Pilkada DKI Jakarta.

Logistik Pilkada DKI di Jakpus Didistribusikan

"Sehingga pemungutan suara Pilkada DKI pada 15 Februari berjalan aman, lancar, damai dan demokratis," ucapnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3754 personFolmer
  2. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1005 personFolmer
  3. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye973 personFolmer
  4. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye917 personNurito
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye900 personAldi Geri Lumban Tobing