You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Perbaikan Jalan Otista Raya Dipertanyakan
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

Warga Minta Jl Otista Raya Diperbaiki Permanen

Warga di Kelurahan Bidara Cina, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur, meminta perbaikan di Jl Otista Raya dilakukan secara permanen. Pasalnya, perbaikan menggunakan metode tambal sulam dinilai kurang efektif.

Tahun ini akan kami tindaklanjuti agar dapat direalisasikan Dinas Bina Marga karena memang kewenangan Dinas

Ketua RW 12, Kelurahan Bidara Cina, Fauzi Sarmada mengatakan, perbaikan yang dilakukan saat ini justru membuat permukaan jalan jadi tidak merata. Kondisi ini pun rawan memicu terjadinya kecelakaan.

"Sejak 2009 lalu, lubang jalan hanya diperbaiki dengan cara ditambal saja," ujarnya, Rabu (8/2).

Perbaikan Jalan Rusak di Jaktim Capai 70 Persen

Sementara, Kepala Seksi Perencanaan Suku Dinas Bina Marga Jakarta Timur, Sidiq Bonatenra Kusumowinoto mengatakan, pihaknya sudah mengusulkan Jl Otista Raya di-layer aspal sejak tahun lalu. Namun, pelaksanaannya tertunda karena ada pengerjaan saluran.

"Tahun ini akan kami tindaklanjuti agar dapat direalisasikan Dinas Bina Marga, karena memang kewenangan dinas," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3672 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1075 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye929 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye916 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye899 personNurito