You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
KPU Siap Hadapi Pilkada DKI Jakarta
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Disabilitas di Jakbar Disediakan Tempat Khusus Pencoblosan

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Jakarta Barat menyediakan tempat khusus bagi penyandang disabilitas yang akan melakukan pencoblosan dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2017, Rabu (15/2) besok.

Penyandang disabilitas berkursi roda kita sediakan meja bilik yang telah disesuaikan dengan ukuran kursi roda

Ketua KPU Kota Jakarta Barat, Sunardi Sutrisno mengatakan, pihaknya telah menyediakan template khusus atau surat pernyataan pendamping pemilih untuk penyandang tunanetra di Tempat Pemungutan Suara (TPS).

"Penyandang disabilitas berkursi roda kita sediakan meja bilik yang telah disesuaikan dengan ukuran kursi roda," katanya, Selasa (14/2).

Dinsos Fasilitasi Disabilitas dan Lansia Gunakan Hak Pilih

Ia menyebutkan, di Jakarta Barat, jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) telah ditetapkan 1.652.051 pemilih yang akan menggunakan hak pilih di 2.934 TPS. Masing-masing TPS dijaga tujuh petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS).

"Untuk Pilkada DKI besok, secara teknis kita pastikan tidak ada kendala," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4114 personDessy Suciati
  2. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1254 personDessy Suciati
  3. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1251 personFakhrizal Fakhri
  4. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1182 personFolmer
  5. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1144 personBudhi Firmansyah Surapati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik