You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Evakuasi Longsor Ciganjur, Satu Alat Berat Dikerahkan
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Backhoe Dikerahkan Tangani Longsor di Saluran PHB Setu

Satu unit alat berat jenis backhoe dikerahkan ke Saluran Penghubung (PHB) Setu di Jalan Mochamad Kahfi I, RT 10/02 Ciganjur, Jagakarsa, Jakarta Selatan yang longsor.

Ini agar prosesnya lebih cepat, karena material longsor telah membendung saluran ini

Pengerahan alat berat tersebut dilakukan untuk mempercepat proses evakuasi material turap yang longsor dan menyumbat saluran PHB di lokasi.

"Ini agar prosesnya lebih cepat, karena material longsor telah membendung saluran," kata Holi Susanto, Kepala Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan, Sabtu (18/2).

Turap Saluran PHB Setu di Ciganjur Longsor

Menurut Holi, longsornya turap saluran PHB ini akibat tergerus air hujan. Terlebih, saluran tersebut belum dipasang sheetpile dan masih menggunakan turap dari batuan alam.

Perlu diketahui, longsor di saluran ini terjadi pada Jumat (17/2) sekitar pukul 24.00. Tidak ada korban jiwa maupun luka dalam kejadian tersebut.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4288 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1710 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1637 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik