You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Palmerah Bongkar Kios Liar di Kota Bambu Selatan
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Kios Liar di Bawah Flyover Kota Bambu Ditertibkan

Empat kios yang berdiri liar di bawah Flyover Kota Bambu Selatan, Jakarta Barat, Senin (27/2), ditertibkan petugas Satpol PP Kecamatan Palmerah.

Lokasi ini akan dialihkan ke fungsi semula sebagai taman

Camat Palmerah, Zeri Ronazy mengatakan,  pihaknya mengerahkan 30 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) serta 60 petugas Satpol PP. 

"Kami tertibkan bangunan ini, karena berdiri di bawah jembatan layang, lokasi ini akan dialihkan ke fungsi semula sebagai taman," kata Zeri, Senin (27/2). 

60 Gubuk Liar di Perlintasan Kereta Senen Dibongkar

Sebelum melakukan penertiban, jelas Zeri, pihaknya sudah memberikan surat peringatan kepada pemlik kios, sehingga penertiban ini pun berjalan aman dan lancar.

"Penertiban ini berjalan lancar," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1270 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1237 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1187 personTiyo Surya Sakti
  4. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1071 personNurito
  5. Jakarta Raih Dua Medali Emas dari Cabor Drumband di PON XXI

    access_time16-09-2024 remove_red_eye809 personFolmer