You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Rusun Rawa Bebek Dilatih Tangani Kebakaran
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

Warga Rusun Rawa Bebek Dilatih Tangani Kebakaran

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Timur menggelar sosialisasi sekaligus pelatihan pencegahan kebakaran kepada warga Rusun Rawa Bebek, Cakung.

Kita beri pemahaman steker listrik tidak boleh numpuk. Memasak juga jangan ditinggal

Kepala Seksi Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Sektor Cakung, Suwito mengatakan, kegiatan ini digelar agar warga penghuni rusun mengetahui faktor pemicu bencana kebakaran.

"Kita beri pemahaman steker listrik tidak boleh numpuk. Memasak juga jangan ditinggal," katanya, Jumat (3/3).

Pramuka di Jakut Dilatih Penanganan Dini Kebakaran

Ia melanjutkan, dalam pelatihan ini, warga juga diajarkan langsung cara memadamkan kebakaran dengan Alat Pemadam Api Ringan (Apar) dan karung basah.

"Kita harap dengan diberikan pelatihan, mereka siap saat terjadi kebakaran," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2132 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1256 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1064 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye972 personDessy Suciati