You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kelurahan Pulo Ditargetkan Bebas DBD
.
photo Humas Jakarta Selatan - Beritajakarta.id

Kelurahan Pulo Ditargetkan Bebas DBD

Kelurahan Pulo, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, ditargetkan bebas dari penyakit Demam Berdarah Denque (DBD) di tahun 2017.

Kader Jumantik rutin melakukan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) tiap Jumat

Lurah Pulo, Gita Puspita Sari menuturkan, tahun lalu terdapat 13 kasus DBD di wilayah kerjanya. Kejadian serupa tentu harus diantisipasi dengan menggencarkan sosialisasi kepada masyarakat.

"Kader Jumantik rutin melakukan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) tiap Jumat. Sementera, pada Rabu digelar Grebek Jentik untuk melihat laporan kerja kader Jumantik," kata Gita, Kamis (9/3).

Kasus DBD di Jakbar Menurun

Ia menambahkan, dengan berbagai upaya yang dilakukan bersama-sama masyarakat diharapkan tidak ada persebaran nyamuk aedes aegypti.

"Sejak Januari lalu belum ada warga yang terserang DBD atau masih nol persen," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2320 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1279 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1027 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye981 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye894 personAldi Geri Lumban Tobing