You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Plt Gubernur Tinjau Lokasi Lift Jatuh
.
photo Punto Likmiardi - Beritajakarta.id

Plt Gubernur Tinjau Lokasi Lift Jatuh

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono meninjau lokasi insiden jatuhnya lift di pusat perbelanjaan Blok M Square, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Kita masih tunggu hasil penyelidikan dari pihak kepolisian

"Saya menyesalkan adanya kejadian ini. Korban harus ditangani dengan maksimal. Kita masih menunggu hasil penyelidikan dari pihak kepolisian," kata Soni, sapaan akrabnya, Jumat (17/3).

Sementara, Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan, AKBP Budi Hermanto mengungkapkan, lift jatuh sekitar pukul 13.00 dan pihaknya sudah melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).

Polisi Tetapkan 3 Tersangka Kasus Lift Wisma Nestle

"Total ada 25 korban yang memerlukan perawatan medis sudah dibawa ke rumah sakit. Dugaan sementara lift jatuh akibat over load, kita masih selidiki," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1219 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1109 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1045 personNurito
  4. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye897 personTiyo Surya Sakti
  5. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye817 personAldi Geri Lumban Tobing