You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Bimtek K3 Teknisi Lift Digelar di Jakpus
.
photo Jhon Syah Putra Kaban - Beritajakarta.id

Teknisi Lift di Jakpus Dapat Bimtek K3

Teknisi lift dari 100 perusahaan mengikuti bimbingan teknis (bimtek) Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) yang diprakarsai oleh Suku Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Jakarta Pusat.

Kondisi lift harus menjadi perhatian agar penggunanya merasa aman dan nyaman

Asisten Perekonomian dan Pembangunan Jakarta Pusat, Bakwan Ferizan Ginting menegaskan, pengawasan terhadap pengoperasian lift sangat penting. Sehingga, di semua gedung bertingkat, lift harus dioperasikan sesuai prosedur.

"Kondisi lift harus menjadi perhatian agar penggunanya merasa aman dan nyaman," kata Ferizan, Kamis (23/3).

Sudin Kominfomas Jakbar Gelar Bimtek Aplikasi CRM

Sementara, Kepala Sudin Tenaga Kerja dan Transmigrasi Jakarta Pusat, Didik Supandi mengatakan, Bimtek K3 bagi teknisi lift ini akan berlangsung hingga Jumat (24/3) besok, di Kantor Wali Kota Jakarta Pusat.

"100 perusahaan mengirimkan perwakilannya. Diharapkan mereka dapat meningkatkan pengetahuan dan pemahaman pengoperasian lift," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4306 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1845 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1750 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1650 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1625 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik