You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Dewan Minta Koleksi Buku Moral dan Budi Pekerti Diperbanyak
.
photo doc - Beritajakarta.id

Buku Berorientasi Pendidikan Moral Diminta Diperbanyak

Anggota Komisi E Dewan Perwakilan Rakayat Daerah (DPRD) DKI Jakarta, Hamidi meminta, jumlah koleksi buku bacaan di perpustakaan maupun RPTRA yang berorientasi pada pendidikan moral dan budi pekerti ditambah.

Buku tentang cerita rakyat dan pahlawan nasional bisa menjadi sarana pendidikan moral, sehingga perlu diperbanyak

"Buku tentang cerita rakyat dan pahlawan nasional bisa menjadi sarana pendidikan moral, sehingga perlu diperbanyak," kata Hamidi, Minggu (2/4).

Menurutnya, buku-buku bacaan tersebut sangat penting dan dapat berguna untuk pembentukan karakter dan menumbuhkan rasa nasionalisme.

RPTRA Budi Mulia Ramai Dikunjungi

Ia menambahkan, buku-buku tersebut juga akan sangat bermanfaat untuk membantu orangtua dalam mendidik anak.

"Selain buku, keberadaan perpustakaan juga perlu ditambah," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4086 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2793 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1778 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1572 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1437 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik