You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sekda Minta Lurah Giatkan Siskamling
.
photo doc - Beritajakarta.id

Lurah Diminta Lebih Giatkan Siskamling

Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi DKI Jakarta, Saefullah meminta, lurah di lima wilayah kota dan satu kabupaten untuk lebih menggiatkan dan menjaga konsistensi pelaksanaan siskamling.

Siskamling itu salah satu bentuk konkret kita menjaga Jakarta agar tetap aman dan kondusif

"Siskamling itu salah satu bentuk konkret kita menjaga Jakarta agar tetap aman dan kondusif," kata Saefullah, Minggu (2/4).

Ia menambahkan, seluruh lurah harus turun ke lapangan merangkul seluruh elemen yang ada di wilayah seperti, ketua Rukun Tetangga (RT) dan Rukun Warga (RW) maupun tokoh masyarakat setempat.

Siskamling di Pulau Permukiman Diminta Digiatkan Kembali

"Seluruh elemen masyarakat perlu dirangkul agar siskamling berjalan maksimal," ujarnya.

Selain menerapkan siskamling, sambung Saefullah, warga juga diminta untuk segera melapor jika ada pendatang baru di lingkungannya.

"Kalau ada pendatang baru, segera lapor pengurus RT, RW atau lurah," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4284 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1705 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1633 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik