You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin SDA Jakut Tinggikan Turap Saluran PHB Pelepah Raya
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Turap Saluran Penghubung di Jl Pelepah Raya Ditinggikan

Turap saluran penghubung (PHB) di Jl Pelepah Raya, Kelurahan Kelapa Gading Timur, Kecamatan Kelapa Gading, Jakarta Utara, ditinggikan.

Peninggian turap ditarget selesai pertengahan Juni 2017

Kepala Satpel Sumber Daya Air Kecamatan Kelapa Gading, Rukmana mengatakan, turap ditinggikan hingga 70 sentimeter dengan panjang mencapai 630 meter.

"Kami kerahkan sebanyak 20 orang pekerja harian lepas (PHL)," ujar Rukmana, Rabu (31/5).

Sudin SDA Jakut Tinggikan Turap Kali Sunter

Ia menambahkan, peninggian turap ini merupakan usulan langsung masyarakat yang disampaikan melalui musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang). Sebab, lokasi di wilayah RW 15, 16 dan RW 17, Kelurahan Kelapa Gading Timur, rawan tergenang.

"Peninggian turap ditarget selesai pertengahan Juni 2017. Usai pengerjaan, kita berharap tidak terjadi lagi genangan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1540 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1532 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1339 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1243 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pelaku UMKM di Pulau Tidung Bisa Segera Gunakan Loksem KS 02

    access_time17-01-2025 remove_red_eye900 personAnita Karyati