You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
316 Sampel Aman dari Zat Berbahaya
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Panganan Lima Pasar di Jaksel Bebas Zat Berbahaya

Pemerintah Kota Jakarta Selatan menggelar monitoring panganan di empat pasar tradisional dan supermarket. Ratusan sampel produk pangan diperiksa kandungannya.

Meskipun aman, warga tetap diminta berhati-hati dalam memilih makanan yang hendak dikonsumsi

"Pengawasan keamanan pangan terpadu produk pertanian, peternakan dan perikanan ini dalam rangka menyediakan produk pangan yang aman untuk masyarakat," ujar Irmansyah, Wakil Wali Kota Jakarta Selatan, Kamis (8/6).

Menurut Irmansyah, ada 316 sampel berbagai jenis produk pangan yang langsung diuji oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) DKI Jakarta. Sampel diambil dari Pasar Pondok Labu, Pasar Cipete Utara, Pasar Cipete Selatan, Pasar Mede dan Pasar Swalayan.

Mesin CAS di Pasar Induk Kramat Jati Resmi Beroperasi

"Sampel yang diuji semua negatif dari zat berbahaya. Meskipun aman, warga tetap diminta berhati-hati dalam memilih makanan yang hendak dikonsumsi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1451 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pemprov DKI Tetapkan UMSP 2025, Ini Rinciannya

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1375 personFolmer
  3. Operasi Modifikasi Cuaca Efektif Kurangi Curah Hujan di DKI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1286 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1257 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Raih Penghargaan Indeks Reformasi Hukum dari Kementerian Hukum RI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1127 personFolmer