You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Plt Gubernur Minta Mobil Dinas Tak Digunakan Mudik
.
photo Suriaman Panjaitan - Beritajakarta.id

Plt Gubernur Minta Mobil Dinas Tak Digunakan Mudik

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat meminta, para Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang akan mudik untuk tidak menggunakan kendaraan operasional atau mobil dinas.

Tapi, mobil dinas jangan digunakan mudik

"Saya senang kalau mereka mau mudik agar bisa berkumpul dengan keluarga saat Idul Fitri. Tapi, mobil dinas jangan digunakan mudik," kata Djarot di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (9/6).

Calon Pemudik Diimbau Lapor Pengurus RT/RW

Ia menambahkan, bagi PNS yang tetap membawa kendaraan operasional atau mobil dinas untuk mudik akan dikenakan sanksi.

"Pasti ada sanksi, nanti kita bahas lebih lanjut," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Anung Siap Ikuti Prosesi Pelantikan Sebagai Gubernur DKI

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2695 personTiyo Surya Sakti
  2. Jakarta International Stadium Resmi Jadi Markas Persija

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2244 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Alumni Menwa UPNVJ Tanam Mangrove di Hutan Angke Kapuk

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1640 personNurito
  4. Kebakaran di Gedung Pasar Raya Blok M Berhasil Dipadamkan

    access_time19-02-2025 remove_red_eye1051 personTiyo Surya Sakti
  5. Pemprov DKI akan Gelar Pasar Pangan Murah di 193 Lokasi

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1014 personBudhi Firmansyah Surapati