You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 41 Ekor Sapi Diperiksa di Jl. KH. Mas Mansyur
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

41 Hewan Kurban Diperiksa Petugas Sudin KPKP Jakpus

Sebanyak 41 ekor sapi dari empat pedagang hewan kurban di Jalan KH Mas Mansyur, Tanah Abang, diperiksa oleh petugas Suku Dinas Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Pusat.

Total hari ini ada 41 ekor sapi kita lakukan pemeriksaan. Dokter hewan yang memeriksa hari ini ada tiga, sedangkan untuk tempat lain kita lakukan pemeriksaan secara bertahap

Kepala Suku Dinas KPKP Jakarta Pusat, Bayu Sari Hastuti mengatakan, pemeriksaan hewan kurban tersebut untuk mencegah penularan penyakit ke manusia. Sebelum dilakukan pemeriksaan fisik terhadap hewan, pihaknya terlebih dahulu melakukan pemeriksaan berkas kesehatan hewan dari daerah asal.

"Total hari ini ada 41 ekor sapi kita lakukan pemeriksaan. Dokter hewan yang memeriksa hari ini ada tiga, sedangkan untuk tempat lain kita lakukan pemeriksaan secara bertahap, " ujar Bayu, Rabu (23/8).

Sudin KPKP Jakpus Gelar Bimtek Pemotongan Hewan Kurban

Menurutnya, dari hasil pemeriksaan sapi-sapi tersebut masih dalam keadaan sehat. Sehingga hanya diberikan vitamin agar tetap bugar dan tidak mudah stres.

Sementara, Wali Kota Jakarta Pusat, Mangara Pardede memperingatkan pedagang untuk mematuhi aturan tidak berdagang di atas fasilitas umum.

"Kalau masih ada yang bandel kita lakukan pendekatan persuasif, tapi kalau masih tetap membandel kita tertibkan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1108 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1102 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Masjid Fatahillah Balai Kota DKI Sediakan Takjil Gratis Selama Ramadan

    access_time01-03-2025 remove_red_eye1056 personFolmer
  4. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye982 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Transjakarta Perbolehkan Pelanggan Berbuka Puasa di Dalam Bus

    access_time28-02-2025 remove_red_eye913 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik