You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudinhub Kepulauan Seribu Lakukan Pemeliharaan Dermaga di Enam Pulau
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Pemeliharaan Rutin Dermaga Ditarget Rampung November

Kegiatan perawatan dan pemeliharaan dermaga dilakukan oleh Suku Dinas Perhubungan (Sudinhub) Kepulauan Seribu. Bagian-bagian yang rusak segera diperbaiki.

Anggaran pemeliharaan ini sebesar Rp 2,4 miliar. Ditargetkan pemeliharaan selesai November

Kepala Suku Dinas Perhubungan Kepulauan Seribu, Robert Edward mengatakan, tahun ini pemeliharaan dilaksanakan di Pulau Panggang, Pulau Pramuka, Pulau Karya, Pulau Kelapa, Pulau Harapan, Pulau Untung Jawa dan Pulau Tidung.

"Ini perawatan dan pemeliharaan saja. Struktur dermaga tidak berubah, hanya mengganti bagian yang rusak supaya berfungsi seperti sediakala," kata Robert, Jumat (15/9).

Dermaga Baru akan Dibangun di Kalibaru

Ia menambahkan, pemeliharaan ini rutin dilaksanakan setiap tahun. Ditargetkan perbaikan sejumlah dermaga tersebut selesai November mendatang.

"Anggaran pemeliharaan ini sebesar Rp 2,4 miliar. Ditargetkan pemeliharaan selesai November," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2263 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1265 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1222 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1076 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye999 personDessy Suciati