You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
DPRD Minta PMI DKI Lebih Gencar Sosialisasi ke Masyarakat
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

DPRD Minta PMI DKI Lebih Gencar Sosialisasi ke Masyarakat

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), meminta Palang Merah Indonesia (PMI) DKI Jakarta untuk lebih gencar mensosilisasikan ke masyarakat tentang pentingnya donor darah. 

Misal DPRD DKI ada 106 anggota bisa mendapat 70 sampai 80 kantong darah.

Anggota Komisi E DPRD DKI, Meity Magdalena Ussu mengatakan, jika PMI lebih gencar melakukan sosialisasi diharapkan masyarakat yang mendonorkan darahnya pun semakin banyak. 

Siswa SDI Al Azhar Kebayoran Lama Berkunjung ke DPRD DKI

"Misal DPRD DKI ada 106 anggota bisa mendapat 70 sampai 80 kantong darah, " ujarnya, saat rapat dengar pendapat dengan PMI DKI di ruang rapat Komisi E, Rabu (4/10). 

Menanggapi hal tersebut, Sekretaris PMI DKI Jakarta Bambang Subekti mengungkapkan, pihaknya berhasil mencapai target untuk menyediakan 1.000 kantong darah setiap hari. Ketersedian tersebut dicapai dengan bekerjasama instansi-instansi baik pemerintah atau swasta.

"Ketersediaan darah itu sampai 4.000 buat 4 hari ke depan sudah aman. Kita sudah menjadwalkan pendonor-pendonor itu pada hari-hari kosong. Kita juga bekerjasama dengan Polri dan TNI, pihak swasta dan pemerintah," ucap Bambang.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1271 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1237 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1187 personTiyo Surya Sakti
  4. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1071 personNurito
  5. Jakarta Raih Dua Medali Emas dari Cabor Drumband di PON XXI

    access_time16-09-2024 remove_red_eye809 personFolmer